CAKE POP
Cake Pop ini cara buatnya unik,kue yang sudah jadi nantinya di hancurkan kembali lalu diolah lagi untuk membuat Cake Pop yang berbentuk bulat.
RESEP CAKE POP
Bahan-bahan yang perlu diacmpurkan ke kue:
-Cake yang sudah jadi
-Cheese Cream 8 ons
-Gula halus 2 cup
-Susu 1 sendok makan
-Mentega 4 sendok
Cara membuat Cake pop
-Kue yang sudah jadi dihancurkan sampai menjadi remah-remahan
-Kemudian diwadah yang berbeda,campurkan remahan-remahan kue tadi dengan cheese cream,gula halus,susu dan mentega. Aduk sampai tercampur rata
-Lalu bentuklah adonan menjadi bentuk bulat, jika adonan belum bisa dibentuk anda bisa menambahkan susu sedikit lagi.
-Tutup dengan bungkus plastik , dan biarkan kue dalam suhu dingin beberapa jam.
Siapkan untuk hiasannya:
-Coklat blok yang sudah dicairkan
-Meses warna-warni
-Choco Chip
-Stik permen
Cara membuat Cake Pop selanjutanya:
-Siapkan wadah untuk tempat meletakkan Cake Pop yang sudah jadi
-Tusuk kue bola dengan stick permen dan taruh diwadah.setelah selesai dinginkan terlebih dahulu agar lebih kokoh
-Untuk menghiasnya kita bisa melelehkan coklat blok,kemudian celupkan Cake Pop kedalam coklat putih
-Setelah itu anda bisa mendekornya dengan meses atau choho chip sesuai selera anda
ini adalah beberapa hasil Cake Pop yang sudah jadi
~Senkyu~
Tidak ada komentar:
Posting Komentar